Sebuah perbukitan yang berada di wisata sehat Agro Karang Penginyongan , uniknya lokasi bukit ini terletak di antra 2 desa , dan 2 kecamatan ... Yaitu di dusun manggala (desa karang tengah) kecamatan Cilongok dan desa tumiyang kecamatan Pekuncen , itu sebab nya bukit ini di namai BUKIT MANGGALAYANG .. Terpapar jelas dan sangat indah bukit ini karna dari tiap sudutnya kita dapat melihat pemandangan indah perkotaan hingga sampai -+ jarak 25 km dari lokasi bukit ini dan bukan hanya pemandangan kota yang berkela kelip lampu jika di lihat di malam hari namun juga di sudut lain kita dapat melihat indahnya pemandangan alam yang sangat menyejukan mata ...
Tempat ini sangat cocok untuk kita berefresing agar otak , mata , hati kita kembali fresh . Di area wisata ini juga terdapat banyak pilihan wisata , bukan hanya bukit saja . Namun juga kita bisa menikmati permainan seperti outbound , jinggle track , belajar sastra , kesenian , kebudayaan , taman bunga , taman buah , agro , taman reptile , area anak , area selfie ada juga kita bisa menikmati live musik perform all genre ... Beberapa penginapan pun tersedia di sini , mulai dari harga 150 ribu- 1 jt dengan interior nuansa pedesaan gubug bambu , umah kelapa , ada juga Villa yang sangat modern meskipun berada di sebuah pedesaan ...
Ayoo gaes tunggu apa lagi , nikmati keindahan alam penginyongan ini dengan mengajak keluarga , sodara , teman , rekan kerja ... (Fristmondy)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar